Menu

Mode Gelap
Pesan Damai Nyanyian Dharma di Ibu Kota Nusantara Selaras Dengan Instruksi Presiden, Usulan Efisiensi Anggaran Otorita IKN 2025 Disetujui Oleh Komisi II DPR RI Semarak Hari Pers Nasional, AMSI Ajak Masyarakat Kaltim Hadiri Kegiatan Dialog Bisnis Migas dan Donor Darah Asisten I Setkab Kukar Akhmad Taufik Hidayat Hadiri Pisah Sambut Kalapas Perempuan Kelas IIA Tenggarong Tingkatkan Kesadaran Masyarakat Akan Pentingnya Kesehatan, Posyandu Bougenville I Kelurahan Bukit Biru Adakan Penyuluhan Bagi Lansia dan Balita

BERITA DAERAH · 14 Agu 2023 12:51 WITA ·

Pedagang Bendara Musiman Ketiban Berkah


 Pedagang Bendara Musiman Ketiban Berkah Perbesar

Kumalanews – Jelang perayaan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78, pedagang bendara musiman ramai dijumpai disepanjang Jalan S. Parman, Kelurahan Melayu, Kecamatan Tenggarong, Kutai Kartanegara.

Para pedagang ini sendiri, menjual beraneka macam jenis pernak pernik HUT RI yang pajang dipinggir jalan. Sehingga hal tersebut menjadi incaran para warga untuk membelinya.

Sumarna, seorang pedagang bendara musiman ini mengaku, saat ini dirinya mendapatkan peningkatan omzet yang lumayan besar dari tahun sebelumnya.

Pernak pernik HUT RI ini sengaja didatangkan dari Garut, Jawa Barat dan dijual di Kota Raja Tenggarong, Kutai Kartanegara dengan harga yang bervariasi.

“Pernak pernik ini berasal dari Garut dan dijual di Tenggarong,” terang Sumarna.

Lebih lanjut Sumarna mengemukakan, untuk pembelinya sendiri berasal dari berbagai Instansi, Perusahaan, Partai Politik dan Organisasi Masyarakat serta warga di Kutai Kartanegara.

“Mulai dari umbul-umbul, bendera hingga pernak pernik lainnya ramai dibeli,” ungkap Sumarna.

Untuk harga bendera merah putih serta pernak pernik HUT RI ini, dibandrol mulai Rp. 10 ribu hingga Rp. 300 ribu, namun tergantung jenis dan ukuran yang diinginkan pembeli.

“Alhamdulillah, tahun ini omzet lumayan besar dari tahun sebelumnya,” pungkas Sumarna.

Artikel ini telah dibaca 74 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Semarak Hari Pers Nasional, AMSI Ajak Masyarakat Kaltim Hadiri Kegiatan Dialog Bisnis Migas dan Donor Darah

12 Februari 2025 - 10:15 WITA

WhatsApp Image 2025 02 12 at 08.42.57

Asisten I Setkab Kukar Akhmad Taufik Hidayat Hadiri Pisah Sambut Kalapas Perempuan Kelas IIA Tenggarong

11 Februari 2025 - 15:15 WITA

IMG 20250211 WA0049 copy 800x533

Tingkatkan Kesadaran Masyarakat Akan Pentingnya Kesehatan, Posyandu Bougenville I Kelurahan Bukit Biru Adakan Penyuluhan Bagi Lansia dan Balita

11 Februari 2025 - 13:15 WITA

WhatsApp Image 2025 02 11 at 17.18.28

Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Mahakam Tahun 2025, Polres Kukar Fokus Pada Penekanan Hukum Lantas Dengan Atley Mobile dan Teguran

10 Februari 2025 - 17:15 WITA

WhatsApp Image 2025 02 10 at 09.19.11

Asisten I Hadiri PAW Anggota DPRD Kukar Periode 2024-2029

10 Februari 2025 - 15:15 WITA

1B0A4694 copy 800x533

Penandatanganan Perjanjian Kinerja dan Fakta Integritas Para Asisten serta 12 Kabag di Lingkungan Sekretariat Daerah Kukar

10 Februari 2025 - 13:15 WITA

IMG 20250210 141450
Trending di BERITA DAERAH