Menu

Mode Gelap
Dispora Kukar Gelar Pelatihan Kewirausahaan Bertajuk Strategi Membangun Bisnis yang Tangguh dan Berkelanjutan Buka Pelatihan Kewirausahaan, Asisten II Setkab Kukar : Dapat Membantu Mengembangkan Ide Bisnis Yang Inovatif dan Berbasis Teknologi Ngapeh Hambat, Edi Damansyah Pertegas Konsep ASN BerAKHLAK dan Implementasi Efesiensi Anggaran Otorita IKN Selenggarakan Bird Race Pertama di Kalimantan untuk Perkenalkan Keanekaragaman Hayati IKN Bupati Kukar Edi Damansyah Serahkan Hadiah Pemenang Event Trail HERO 2025

BERITA DAERAH · 23 Nov 2024 12:15 WITA ·

Dispora Kaltim Tekankan Pemuda Bijak Gunakan Teknologi


 Dispora Kaltim Tekankan Pemuda Bijak Gunakan Teknologi Perbesar

KUMALANEWS.ID, KALIMANTAN TIMUR – Di tengah pesatnya perkembangan teknologi, Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kalimantan Timur (Kaltim) melihat adanya tantangan baru dalam dunia pendidikan. Fenomena menurunnya minat belajar generasi muda menjadi perhatian serius, terutama karena dampak negatif dari akses teknologi yang semakin mudah.Analisis Ahli Muda Bidang Pemberdayaan Pemuda Dispora Kaltim, mengungkapkan bahwa anak muda saat ini terlalu bergantung pada kemudahan teknologi, sehingga mengurangi minat belajar mereka.

“Anak-anak sekarang cenderung lebih malas belajar karena semua jawaban bisa mereka akses langsung lewat HP,” ujarnya.

Menurut Hasbar, disiplin dan ketekunan menjadi kunci untuk menciptakan generasi muda yang kompeten dan siap bersaing. Ia menambahkan bahwa tanpa pembinaan yang tepat, Kalimantan Timur bisa kehilangan peluang besar untuk melahirkan generasi yang unggul.Dispora Kaltim berharap ada sinergi antara pendidikan formal dan informal untuk memperkuat kualitas generasi muda.

Teknologi, meskipun membawa banyak manfaat, harus digunakan dengan bijak untuk mendukung proses belajar, bukan menggantikannya.Hasbar juga menekankan pentingnya pendampingan dari berbagai pihak, termasuk orang tua dan institusi pendidikan, untuk memastikan bahwa generasi muda mampu memanfaatkan teknologi secara produktif.

“Kita perlu melahirkan generasi yang siap bersaing dan bisa menjadi representasi Kaltim di tingkat nasional,” tegasnya.

Dengan pendekatan yang tepat, teknologi dapat menjadi alat untuk meningkatkan kualitas pendidikan generasi muda, bukan menjadi penghambat. Dispora Kaltim siap bekerja sama dengan berbagai pihak untuk mewujudkan sinergi pendidikan yang lebih baik.(adv)

Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Dispora Kukar Gelar Pelatihan Kewirausahaan Bertajuk Strategi Membangun Bisnis yang Tangguh dan Berkelanjutan

18 Februari 2025 - 15:15 WITA

lip15

Buka Pelatihan Kewirausahaan, Asisten II Setkab Kukar : Dapat Membantu Mengembangkan Ide Bisnis Yang Inovatif dan Berbasis Teknologi

18 Februari 2025 - 13:15 WITA

lip14

Ngapeh Hambat, Edi Damansyah Pertegas Konsep ASN BerAKHLAK dan Implementasi Efesiensi Anggaran

17 Februari 2025 - 13:15 WITA

lip13

Bupati Kukar Edi Damansyah Serahkan Hadiah Pemenang Event Trail HERO 2025

17 Februari 2025 - 08:15 WITA

DHEN3081 copy 800x600

Bupati Kukar Serahkan Bantuan Dana Hibah sebesar 470 Juta di Masjid Daarusa’adah Kelurahan Loa Tebu

16 Februari 2025 - 09:15 WITA

DHEN2742 copy 800x600

Bupati Kukar Edi Damansyah Lepas Peserta Event Trail Hardenduro Borneo 2025

16 Februari 2025 - 08:15 WITA

DSC01901 copy 800x535
Trending di BERITA DAERAH