Menu

Mode Gelap
Kepala Otorita IKN Apresiasi Enam Bank Pelopor di IKN PT Pertamina Hulu Sanga Sanga (PHSS) Dukung Langkah Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara Buka Nusantara International Partners Visit 2025, Kepala Otorita IKN Tegaskan Kembali Kelanjutan Pembangunan IKN Peringati HPN 2025, AMSI Kaltim Gelar Dialog Bisnis Migas Diskominfo Kukar Buka Dialog Bisnis Migas AMSI Kaltim

BERITA DAERAH · 11 Okt 2024 10:15 WITA ·

Logistik Belum Terdistribusi, Purnomo : KPU Kukar Masih Menunggu Kelengkapan Unit


 Logistik Belum Terdistribusi, Purnomo : KPU Kukar Masih Menunggu Kelengkapan Unit Perbesar

KUMALANEWS.ID, KUTAI KARTANEGARA – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) telah menerima sebagian besar logistik seperti bilik suara, kotak suara, kabel segel (ties), tinta dan sampul surat suara.

Ketua Divisi Perencanaan, Data dan Informasi KPU Kukar Purnomo menyebut bahwa, kelengkapan unit lainnya akan dikirim secara bertahap bulan ini.

“Kalau progresnya bertahap untuk penerimaan logistik,” ujarnya, saat dijumpai pada Jum’at (11/10/2024).

Lebih lanjut Purnomo menjelaskan bahwa, salah satu kelengkapan unit yang belum diterima KPU Kukar adalah lembar surat suara yang masih dalam proses pencetakan.

Setelah dicetak, surat suara tersebut akan di kirim ke KPU Kukar untuk disortir, dilipat dan dikelompokkan berdasarkan daerah tujuan.

“Kalau selesai cetaknya saya tidak tahu, tapi yang pasti  Oktober ini karna akhir bulan kita sudah sortir lipat,” ungkap Purnomo.

Baca juga Kenalkan Sirekap, KPU Kukar Gelar Bimtek Untuk PPK dan PPS https://kumalanews.id/2024/10/11/kenalkan-sirekap-kpu-kukar-gelar-bimtek-untuk-ppk-dan-pps/

Tak hanya itu, Purnomo juga membahas terkait jumlah surat suara yang akan di distribusikan ke seluruh Kecamatan di Kutai Kartanegara.

Menurutnya, jumlah surat suara akan menyesuaikan dengan jumlah DPT ditambah dengan 2,5 persen dari jumlah tersebut.

Hal tersebut tentunya berbeda dengan penambahan pada Pemilu yang lalu, yakni hanya 2 persen saja.

“Kalau pemilu 2 persen, akan tetapi  Pilkada itu 2,5 persen. Tapi basis penghitungannya tetap DPT,” beber Purnomo.

“Penambahan tersebut dimaksudkan untuk mengantisipasi apa bila ada surat suara yang rusak atau cacat saat pencoblosan,” tandas Purnomo.(adv/kpukukar/ind/ruz)

Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

PT Pertamina Hulu Sanga Sanga (PHSS) Dukung Langkah Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara

14 Februari 2025 - 09:15 WITA

IMG 5933

Peringati HPN 2025, AMSI Kaltim Gelar Dialog Bisnis Migas

13 Februari 2025 - 15:15 WITA

lip10

Diskominfo Kukar Buka Dialog Bisnis Migas AMSI Kaltim

13 Februari 2025 - 13:15 WITA

lip9

Semarak Hari Pers Nasional, AMSI Ajak Masyarakat Kaltim Hadiri Kegiatan Dialog Bisnis Migas dan Donor Darah

12 Februari 2025 - 10:15 WITA

WhatsApp Image 2025 02 12 at 08.42.57

Asisten I Setkab Kukar Akhmad Taufik Hidayat Hadiri Pisah Sambut Kalapas Perempuan Kelas IIA Tenggarong

11 Februari 2025 - 15:15 WITA

IMG 20250211 WA0049 copy 800x533

Tingkatkan Kesadaran Masyarakat Akan Pentingnya Kesehatan, Posyandu Bougenville I Kelurahan Bukit Biru Adakan Penyuluhan Bagi Lansia dan Balita

11 Februari 2025 - 13:15 WITA

WhatsApp Image 2025 02 11 at 17.18.28
Trending di BERITA DAERAH