Menu

Mode Gelap
Kepala Otorita IKN Sampaikan Kepastian Kelanjutan Pembangunan IKN dalam Rapat Forkopimda Provinsi Kalimantan Timur Ribuan P3K yang Dinyatakan Lulus Siap dilantik, Sekda Kukar : Tunggu Penetapan SK Maksimalkan PSU 2025, Bupati Kukar Keluarkan Surat Edaran Rejuvinasi Semangat Pembangunan dalam Rapat Koordinasi dan Evaluasi Pelaksanaan Pembangunan Infrastruktur IKN Mulus Bertahap, Adil Prioritas: Cara Aulia-Rendi Bangun Kukar

BERITA DAERAH · 10 Apr 2025 13:15 WITA ·

Bawaslu Kukar Gelar Sosialisasi Pengawasan Partisipatif, Maksimalkan PSU 2025


 Bawaslu Kukar Gelar Sosialisasi Pengawasan Partisipatif, Maksimalkan PSU 2025 Perbesar

KUMALANEWS.ID, KUTAI KARTANEGARA – Badan Pengawas Pemilihan umum (Bawaslu) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) menggelar sosialisasi pengawasan partisipatif dengan tema “Peran Medsi Dalam Pengawasan Pemilihan Suara Ulang (PSU) Pasca Putusan MK, yang digelar di Hotel Grand Elty Tenggarong, pada Kamis (10/04/2025).

Kegiatan ini menghadirkan narasumber Komisioner KPU Kukar Wiwin dan Ketua PWI Kukar Bambang Irawan.

Turut menjadi peserta dalam kegiatan ini puluhan wartawan, mahasiswa dan beberapa orang panwascam dari berbagai kecamatan di Kukar.

Anggota Bawaslu Kukar, Munir Anshori menilai bahwa peran media dalam menyebarkan informasi di Kukar sangatlah dibutuhkan.

Dengan menjadikan media sebagai partner, Bawaslu meyakini bahwa informasi terkait PSU akan menjangkau hingga ke pelosok daerah.

“Kita butuh bantuan media untuk memberikan informasi seputar PSU kepada seluruh masyarakat di Kukar,” ujar Munir Ansori.

Dengan sajian informasi yang detail dan komprehensif yang diberikan, hal itu dinilai mampu memberikan informasi yang edukatif bagi masyarakat.

Menurut Munir Ansori, hal tersebut akan mendorong masyarakat untuk kembali berpartisipasi aktif dalam PSU 2025 dan akan melahirkan sosok pemimpin yang ideal.

“Memang harapan kami semua masyarakat harus berperan aktif untuk mensukseskan PSU 2025 untuk memilih sosok yang akan memimpin Kukar 2025,” tuturnya.

“Mari kita bersama-sama sukseskan PSU 2025,” ajaknya.

Pewarta : Indirwan | Editor : Fairuzzabady
Artikel ini telah dibaca 12 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Ribuan P3K yang Dinyatakan Lulus Siap dilantik, Sekda Kukar : Tunggu Penetapan SK

16 April 2025 - 13:15 WITA

kominfokukar127

Maksimalkan PSU 2025, Bupati Kukar Keluarkan Surat Edaran

16 April 2025 - 11:15 WITA

lip47

Resmikan SKB di Tiga Kecamatan, Pemkab Kukar Tekankan Perubahan di Bidang Pendidikan

14 April 2025 - 16:15 WITA

kominfokukar123

Kadispora Kukar Aji Ali Husni : Gowes Fun Kukar Idaman 2025 Sebagai Ajang Tingkatkan Silaturahmi

14 April 2025 - 15:15 WITA

kominfokukar126

Lepas dan Ikut Gowes Fun Kukar Idaman 2025, Edi Damansyah Beri Apresiasi Penyelenggara

14 April 2025 - 14:15 WITA

kominfokukar125

Bupati Kukar Resmikan Menara Masjid Al-Hijrah, Foodcourt dan Unikarta Mart

14 April 2025 - 13:15 WITA

kominfokukar124
Trending di BERITA DAERAH